Selasa, 24 Januari 2012

Ungkapan Isi Hatiku

TUHAN...
apa aku salah,
bila sampai detik ini masih mengharapkan dia?
Buat aku,
dia itu segalanya
Bila memang dia bukan milik aku
Jadikanlah dia kenangan terindah dalam hidupku
Karna aku sayang sekali dengan dia TUHAN

Tidak ada komentar:

Posting Komentar